Proyek Hulu Migas : Evaluasi dan Analisis Petroekonomi - AKSINOSIA(Akselerasi Inovasi Asia)

Proyek Hulu Migas : Evaluasi dan Analisis Petroekonomi

Share:


Deskripsi Buku :  

Judul : Proyek Hulu Migas : Evaluasi dan Analisis Petroekonomi

Nama penulis : Dr. A. Rinto Pudyantoro

ISBN : (masih dalam proses), 

Harga : - 

Sinopsis

Dalam buku ini akan ada pembahasan analisis PetroEkonomi yang tidak berbeda dengan evaluasi proyek pada bisnis-bisnis lainnya. Beberapa tolak ukur analisis keekonomian proyek yang digunakan dalam mengevaluasi proyek hulu migas relatif sama dengan proyek yang lain. Misalnya saja, bila proyek pada umumnya menggunakan Interest Rate of Return (IRR) sebagai salah satu ukuran kelayakan proyek, parameter yang sama juga digunakan dalam bisnis hulu migas. Namun yang mencolok, yang membedakan evaluasi proyek hulu migas dengan proyek-proyek nonmigas adalah acuan dan ketentuan dalam PSC dan sifat-sifat khusus dari bisnis hulu migas. Secara lebih spesifik, sifat-sifat khusus ini tertuang dalam PSC (baik secara eksplisit, maupun secara implisit), serta secara nyata diwujudkan dalam prinsip-prinsip operasional bisnis hulu migas yang memengaruhi perhitungan PetroEkonomi.

 

Buku tersedia : Marketplace Resmi Penerbit Aksinosia (Tokopedia, Facebook dan Shopee) dan Mitra Toko Buku.

No comments